Sambung Arbiyanto, mendengar pengakuan anaknya, ibu korban langsung melaporkan ke Polsek Gedung Aji, Jumat (4/12/2020) sekitar pukul 11.00 WIB.
Baca Juga : Perkosa Teman Sekolahnya di Kebun Sawit, Pelajar SMA Ini Dibekuk Polisi
Berdasarkan keterangan korban, Arbiyanto menuturkan kronologis kejadian tersebut. Saat itu Juli 2020 (hari dan tanggal lupa), sekitar pukul 21.00 WIB, korban diajak pelaku bertemu di sebuah warung. Selajutnya pelaku mengajak korban lagi ke areal perkebunan kelapa sawit.
“Di perkebunan kelapa sawit itulah korban diperkosa pelaku sebanyak dua kali,” tuturnya.
Baca Juga : Datang ke Rumah untuk Minta Nasi, Seorang Wanita Nyaris Diperkosa Kakak Iparnya